Menjadi Seorang Penyembah yang Berkenan di HadapanNya
Jangan Menjadi Sisa Di Hadapanku ini membidik kualitas dan kapasitas hati gereja Tuhan di hari-hari terakhir ini, supanya jangan seperti jemaat di Sardis, yang telah menghilangkan banyak hal sehingga mereka telah menjadi sisa dan bekas. Mereka hidup dalam puing-puing rohani yang pernah mereka miliki, dan jejak-jejak hidup mereka hanyalah bekas dipakai TUHAN saja! Karena itu, buku ini ingin menusuk dan menghujamkan kebenaran dan kerinduan hati TUHAN ke dalam hati Anda, supaya Anda dan saya –jangan Menjadi sisa! – di hadapanNya.
Pdt. Stephanus Herry adalah seorang pria sederhana yang sedikit gemuk yang menjadi gembala jemaat untuk orang-orang sederhana. Ia menggembalakan jemaat GPK Adullam. Buku pertamanya berjudul Pengabdian yang Ternoda. Ia beserta isterinya, Shieny Lijaya, dan putranya, Joe Jeremy, menetep di Bandung. Ia bekerja di PT. Nirwana Yarn Dyeing, Majalaya – Bandung.
Reviews
There are no reviews yet.