Petunjuk untuk para pendamping
1. Upayakan anak dalam keadaan ceria sebelum belajar.
2. Mulailah belajar dengan membacakan angka pada kartu dengan suara yang jelas.
3. Tunjukkan angka terlebih dahulu selama 3 sampai 5 detik. Supaya anak bisa mengetahui dan membunyikan angka.
4. Bacakan juga bahasa lnggrisnya. Lakukan secara berulang-ulang agar anak dapat menghafal jumlah dan angka dalam bahasa Indonesia dan bahasa Inggris.
5. Tanyakan kembali gambar yang sudah dipelajari untuk mengukur kemampuan pengenalan simbol, jumlah, angka, dan kemampuan kognitifnya.
Kartu Pendidikan Balita Angka, Bentuk & Warna
Penulis: Naura
Reviews
There are no reviews yet.