33 Renungan tentang Sehati Sepikir
Untuk hidup bersama-sama dengan orang lain, kita perlu mau dan mampu sehati sepikir, Artinya, seperasaan dan sepikiran. Akan tetapi, dalam praktiknya itu susah. Lalu kita di panggil untuk ” Sehati dan sepikiran dalam Tuhan”. Wah, itu lebih susah lagi. Apa maksudnya ? Buku Seri Selamat ke 24 ini mengajak kita mencari pegangan untuk belajar hidup sehati dan sepikir dalam Kristus.
Reviews
There are no reviews yet.