Uang, sex dan kuasa. Dunia cenderung memujanya. Orang-orang Kristen sering mencurigai ketiganya. Akan tetapi, Allah menciptakan kita untuk menikmatinya.
Temukan bagaimana menjaga ketiga kesempatan yang berbahaya ini dalam orbit seperti yang dirancangkan, menikmati hal-hal itu dalam cara yang memuaskan Anda, melayani dunia dan memuliakan Allah.
Buku yang baru dan menyegarkan ini akan menyadarkan Anda pada kemuliaan Kristus yang berkilau, dan menginspirasi Anda untuk menjadikannya pusat hidup Anda.
Dan ketika hal itu terjadi, segala sesuatu berubah.
Reviews
There are no reviews yet.