Di dalam suatu gereja, perubahan adalah laksana oksigen, sangat diperlukan untuk hidup dan bertumbuh. sekalipun demikian, salah menanganinya akan sama artinya dengan anda menyalakan api yang anda tidak mampu padamkan. karena itu, kalau pikiran untuk berubah dari suatu gereja tradisional menjadi suatu gereja untuk digerakkan oleh tujuan membuat anda merasa bergairah bercampur takut, itu bagus! itu berarti bahwa sebagai seorang gembala sidang, anda mengetahui manfaat yang tidak terhitung dari tindakan menggabungkan gereja anda dengan visi Allah. itu juga berarti bahwa anda memahami betapa usaha semacam itu sangat berpotensi untuk meledak,bagi andalah Transitioning ditulis.
Buku ini dapat membantu anda dan jemaat anda agar secara sukses mengadakan perubahan sehingga memperoleh imbalan yang jauh melebihi berbagai resiko yang harus ditanggung. dengan merencanakan suatu strategi yang terdiri dari delapan langkah, Pendeta dan Southland membawa anda selangkah demi selangkah melewati
● Bersiap-siap untuk Visi
● Menetapkan Visi
● Menanamkan Visi
● Menyampaikan Visi
● Menerapkan Visi
● Menghadapi Visi
● Membuat Koreksi
● Mengevaluasi Hasil
Reviews
There are no reviews yet.