Loading...
Media 1
Apologetika

OMID The Case For Christ - Terjemahan (Lee Strobel)

Rp90.000
Stok : 35

SEORANG WARTAWAN KAWAKAN MENGEJAR BERITA TERBESAR DALAM SEJARAH

Apakah ada bukti yang kredibel bahwa Yesus dari Nazaret adalah benar-benar Anak Allah ?

Dengan menelusuri kembali perjalanan rohaninya, yang mengubahnya dari seorang yang ateis menjadi Kristen, Lee Stobel, mantan editor bidang hukum Chicago Tribunr, mewawancarai dua belas pakar yang semuanya bergelar doktor di bidang, naskah kuno, kritik tekstual, dan studi Alkitab

Stobel menantang mereka dengan pertanyaan seperti : Seberapa yakin kita bisa mempercayai Perjanjian Baru ? Apakah bukti tentang Yesus bisa ditemukan di luar Alkitab ? Apakah ada alasan untuk percaya bahwa kebangkitan Yesus benar-benar terjadi ?

Pertanyaan-pertanyaan Stobel yang langsung, keras membuat buku ini menjadi seperti sebuah novel